Patroli  malam dialogis Polsek Gebang Polresta Cirebon bersama Warga Di Desa Dompyong Wetan

    Patroli  malam dialogis Polsek Gebang Polresta Cirebon bersama Warga Di Desa Dompyong Wetan

    KAB. CIREBON - Unit Patroli Polsek Gebang Polresta Cirebon  Laksanakan Kegiatan patroli sambang dialogis bersama warga masyarakat di Desa Dompyong Wetan Kecamatan Gebang Kabupaten Cirebon untuk cegah terjadinya kejahatan dan menjaga kondusifitas Polsek Gebang Polresta Cirebon dalam menjaga kondusifitas wilayah serta memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat diwilayah Hukum Polsek Gebang.

    Kapolresta Cirebon Kombes. Pol. Sumarni, S.I.K, S.H, M.H. melalui Kapolsek Gebang Akp. Wawan Hermawan, S.H menjelaskan kegiatan patroli sambang dialogis bersama warga masyarakat di Desa Dompyong Wetan Kec Gebang Kab Cirebon Polsek Gebang Polresta Cirebon di laksanakan guna menjaga kondusifitas serta keamanan dan menyampaikan pesan Kamtibmas  dalam menjaga kondusifitas diwilayah hukum Polsek Gebang Polresta Cirebon.

    polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Laksanakan Patroli Sambang dialogis Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Gebang Polresta Cirebon Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Cegah kejahatan dan potensi gangguan kamtibmas di malam minggu, Kapolsek Sumber pimpin KRYD.
    Bakti Sosial Dan Bakti Kesehatan Dalam Rangka 30 Tahun Pengabdian AKABRI 1994 Bertemakan "Bagimu Negeri Jiwa Raga Kami"
    Antisipasi Hal Yang Tak Diinginkan, Kesiapsiagaan Di Gelar Polsek Talun
    Guna Antisipasi Tawuran Antar Polsek Talun Patroli Siang
    Menindak Lanjuti Arahan Pimpinan, Kapolsek Depok HImbau kepada seuluruh Anggota untuk tidak terlibat Judi Online

    Ikuti Kami