Patroli Polsek Beber Berikan Himbauan Kamtibmas 

    Patroli Polsek Beber Berikan Himbauan Kamtibmas 

    CIREBON - Patroli Polsek beber secara rutin lakukan patrolk dialogis dengan para warga masyarakat untuk memberikan himbauan kamtibmas guna memberikan rasa aman dan nyaman bagi linkungan sekitar, Rabu (26-07-2023).
         Patroli dialogis yang dipimpin langsung oleh KSPKT Aiptu Khaeridin beserta anggota patroli Bripka Rafli Hilmawan SH memberikan himbauan kamtibmas agar para warga masyarakat tidak bermain judi karena hal tersebut merupakan suatu tidak pidana yang bisa merugikan warga masyarakat itu sendiri dan tentunya keluarga. 
          Patroli dialogis tersebut dilakukan didesa Beber Kecamatan Beber wilkum Polsek Beber. Warga masyarakat yang mendapat himbauan kamtibmas tersebut pun merasa senang dengan kehadiran  patroli Polsek Beber Polresta Cirebon karena himbauan kamtibmas yang diberikan oleh KSPKT dan angota patroli tersebut memberikan masukan yang baik bagi warga masyarakat. 
        Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman SIK MH dari tempat terpisah melalui Kapolsek Beber AKP Eddie Mulyono SH agar hal tersebut bisa memberikan efek yang positif bagi masyarakat swhingga bisa terwujudkan kondusifitas keamanan lingkungan masyarakat dan memberikan rasa nyaman. 

    polri polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Astanajapura Melaksanakan Silaturahmi...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Waled Kunjungan Dan Sambang Dialogis...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri Gandeng P2TP2A Berikan Penanganan Khusus Kepada Korban Pelecehan di Tangerang
    Tokoh Masyarakat Desa Wiyong Bapak Agus Sutopo Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Indonesia Satu: Media Pemersatu Bangsa
    Polresta Sidoarjo Raih Top Inovasi Pelayanan Publik Kelompok Keberlanjutan Tahun 2024
    Satu Dekade Kepemimpinan Jokowi, Polri Bentuk Ditressiber di 8 Polda

    Ikuti Kami