Patroli presisi macan kumbang Polsek Gempol laksanakan monitoring alat peraga kampanye Pilkada 2024.

    Patroli presisi macan kumbang Polsek Gempol laksanakan monitoring alat peraga kampanye Pilkada 2024.
    KAB. CIREBON -  Kegiatan patroli presisi macan kumbang Polsek Gempol merupakan patroli rutin yang ditingkatkan sesuai arahan dari Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni., S.I.K., S.H., M.H melalui Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan., S.H., M.H dengan harapan tercipta situasi yang aman dan kondusif. Patroli yang melibatkan personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon ini menyasar berbagai titik strategis di Kecamatan Gempol maupun Kecamatan Palimanan terutama lokasi-lokasi yang sering dijadikan tempat pemasangan APK. Piket perwira pengawas Ipda Subarno., S.H bersama piket patroli tidak lupa lakukan monitoring serta mengecek APK (Alat peraga kampanye) 2024 di sekitar Kantor Seketariat Kecamatan Palimanan termasuk termasuk Desa Palimanan timur Kecamatan Palimanan Kabupaten Cirebon. Minggu dini hari pukul 01.30.Wib. (10/11). “Kami ingin memastikan bahwa semua pihak mematuhi regulasi yang ada, terutama terkait pemasangan APK, sehingga Pilkada 2024 dapat berjalan dengan aman dan tertib, ” ujar Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan., S.H., M.H. Patroli Presisi Macan Kumbang Polsek Gempol yang dipimpin Pawas Ipda Subarno., S.H. melaksanakan Patroli tidak hanya antisipasi C3, Premanisme, Geng Motor dan kejahatan lainnya maupun antisipasi tawuran pelajar tetapi juga melakukan monitoring alat peraga kampanye dalam rangka Pilkada 2024.

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Klangenan Sampaikan...

    Artikel Berikutnya

    Pentas budaya seni wayang kulit dalam rangkaian...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Jaga Situasi Kamtibmas, Polsek Kaliwedi Laksanakan Patroli Malam Di Jalur Rawan
    Sambangi Warga Yang Sedang Kumpul/Nongkrong, Patroli Polsek Sumber, Ajak Warga Jaga Kamtibmas Yang Kondusif
    nggota Polsek Sumber Polresta Cirebon Kontrol Poskamling Di Binaan.
    Anggota Patroli Polsek Beber Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Remaja Desa Sindangkasih
    Bentuk Rasa Syukur, Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon Laksanakan Binrohtal
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Jaga Situasi Kamtibmas, Polsek Kaliwedi Laksanakan Patroli Malam Di Jalur Rawan
    Sambangi Warga Yang Sedang Kumpul/Nongkrong, Patroli Polsek Sumber, Ajak Warga Jaga Kamtibmas Yang Kondusif
    nggota Polsek Sumber Polresta Cirebon Kontrol Poskamling Di Binaan.
    Anggota Patroli Polsek Beber Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Remaja Desa Sindangkasih
    Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. Pimpin  KRYD, guna Cipkon Jelang Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih 2024 dan Ciptakan rasa aman pada tahapan Pilkada Serentak 2024 serta Antisipasi Tindak Kejahatan Malam Minggu.
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Jaga Kondusifitas Pilkada Serentak 2024, Polsek Waled Monitoring Alat Peraga Kampanye
    Bhabinkamtibmas Desa Kempek Aipda Suharto, S.H. bersama mitra kerja Babinsa Serma Hasan, Melaksanakan sambang dan dialogis dengan Warga dalam rangka menciptakan situasi kondusif di Masyarakat (Cooling System) menjelang pelaksanaan Pilkada serentak Tahun 2024.
    Antisipasi Tawuran, Polsek Kaliwedi Laksanakan Patroli Siang
    Untuk Memberikan Rasa Aman Polsek Sedong Polresta Cirebon Melaksanakan PH atau Pengaturan dan Penjagaan jalan pertigaan Pasar Sedong Kab. Cirebon
    Tampung aspirasi Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon gelar Minggu kasih di gereja GBI Arjawinangun
    Polsek karangsembung Polresta Cirebon Intensifkan Patroli Siang
    Kapolsek Babakan Polresta Cirebon Dialogis dengan Warga
    Dalam rangka mengantisipasi terjadinya kecelakaan lalulintas Polsek Susukan laksanakan gatur pagi hari.

    Ikuti Kami