Sinegritas Bhabinkamtibmas Dan Babinsa Selalu Bersama-sama Dalam Ciptakan Situasi Yang Aman

    Sinegritas Bhabinkamtibmas Dan Babinsa Selalu Bersama-sama Dalam Ciptakan Situasi Yang Aman

    Bhabinkamtibmas Desa Bringin Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon Aiptu H. As'ary, dan Babinsa Desa Bringin Serda Dima, mendatangi anak sekolah yang sedang istirahat dan makan di warung bapak Yadi blok Kroya Desa Bringin Kecamatan Ciwaringin Kabupaten Cirebon. Kamis ( 12/10/2023 ). 


    Bhabinkamtibmas dan Babinsa, dalam menyambangi anak sekolah, ketika jam istirahat dan berkumpul di salah satu warung di pemukiman warga dengan menyampaikan himbauan kamtibmas kepada pelajar dan segera kembali kesekolah ketika selesai/usai jam istirahat sekolah, agar tidak meresahkan warga sekitar dan memancing terjadinya tawuran semasa pelajar atau membuat keributan dengan anak muda sekitar blok Kroya, demi untuk menjaga situasi kamtibmas yang tetap aman dan kondusif 
    Diharapkan kepada warga sekitar agar cepat melaporkan jika terjadi kegaduhan atau terjadi keonaran, dalam menjaga dan memelihara kamtibmas yang aman dan kondusif khusunya di wilayah Desa Bringin. 


    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Arif Budiman, S.I.K., M.H, melalui Kapolsek Ciwaringin IPTU BABAN KURBANDI menyampaikan bahwa kegiatan Bhabinkamtibmas dalam mendatangi anak pelajar ketika jam istirahat agar pelajar tidak membuat  kegaduhan atau keonaran  dilingkungan masyarakat dan berharap pelajar ketika usai jam istirahat bisa kembali sekolah dan tidak melakukan bolos sekolah serta tidak melakukan tawuran atau korban dari tawuran,  yang mengganggu ketertiban dan keamanan lingkungan, didesa binaannya,  

    polri polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Kanit Samapta lakukan dialogis dengan masyarakat...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri Pernah Mendapatkan Anugrah Sakanti Yana Utama dari Presiden RI, Ini Sejarahnya 
    Kepedulian Presiden RI Jokowi : Kesetaraan Bagi Kaum Rentan Khususnya Disabiltas Dalam Rekrutmen Polri 
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Polsek Weru Cegah Tawuran dengan Patroli dan Imbauan
    Tangkal dan cegah perusakan APK Pilkada, patroli Polsek Susukan lebak rutin laksanakan Patroli malam.

    Ikuti Kami